Balkondes SAMBENG

Desa Sambeng, Kecamatan Borobudur, Kabupaten Magelang, Indonesia
Telp. 0812-3456-6777

Category:

Description

Desa Sambeng merupakan desa yang menyimpan banyak potensi, diantaranya masyarakat yang umumnya bermata pencaharian pada pertanian dan perkebunan antara lain Cabai, Ketela, Jagung, Rambutgan, Kunir, Jahe serta Albasia, Mahoni dan Jati.

Desa Sambeng berjarak sekitar 6 km dari Candi Borobudur berlatar belakang Perbukitan Menoreh dan didukung oleh kondisi alamnya yang masih alami dan memiliki pemandangan alam yang indah mempesona. Saat ini masyarakat Desa Sambeng mempunyai kekhasan dalam usaha yaitu kegiatan industri rumah tangga antara lain membuat Emping Telo.

Emping Telo terbuat dari singkong dikupas, dicuci dan direbus sampai matang dan empuk, setelah itu ditumbuk sampe halus dan diberi bumbu lalu dipenyet menggunakan alat, setelah selesai, hasil penyetan itu dijemur sampai kering lalu digoreng dengan besaran api sedang, itulah Emping Telo dari Desa Sambeng.

Additional information

Lokasi

Borobudur

Reviews

There are no reviews yet.

Be the first to review “Balkondes SAMBENG”

Your email address will not be published. Required fields are marked *